header coretan ibu kiya
Menampilkan postingan dari September, 2018

Bahasa Cinta Sang Buah Hati

Posting Komentar
Komunikasi Produktif dengan Anak Komunikasi produktif yang tak kalah pentingnya untuk dipelajari dan dipraktikkan dalam kehidupan sehari-hari adalah dengan anak. Sebagaimana kita ketahui bersam…

Seni Berkomunikasi dengan Suami

Posting Komentar
Komunikasi dengan Pasangan KOMUNIKASI PRODUKTIF DENGAN PASANGAN Komunikasi produktif dengan pasangan, dalam praktiknya menjadi bagian paling seru untuk dijalani. Termasuk bagi saya pribadi. L…

Limit Kita, 'Unlimited'

Posting Komentar
Target Hidup KOMUNIKASI DENGAN DIRI SENDIRI Dari tantangan 10 hari yang sudah terlewati, kita bisa melihat pola komunikasi dengan diri kita sendiri, masuk kategori tahap manakah diri kita :

Seni Berkomunikasi dari Hati ke Hati

Posting Komentar
Komunikasi Produktif Komunikasi adalah sebuah keterampilan yang dapat kau pelajari. Belajar komunikasi itu seperti mengendarai sepeda atau meng…

Air Bertabiat Baik : Al Miyah

Posting Komentar
Oleh Nining Purwanti Al Miyah Assalamualaikum. Halohaaa … hari ini Ibu Kiya balik lagi. Kali ini, mau berbagi cerita tentang manfaat Al Miyah. Bukan, bukan nama orang Mak. Ceritanya n…

Allah Sayang Padaku : Allah Selalu Ada Untukku

2 komentar
Oleh Nining Purwanti Allah Selalu Ada Untukku Judul Buku : Seri Allah Sayang Padaku - Allah Selalu Ada Untukku Penulis : Amalia Kartika …

Romantisme Malam di Angkringan Kembang

1 komentar
Oleh Nining Purwanti Diner di Angkringan Kembang Angkringan Kembang. Kurang tahu pasti kapan ia mulai berdiri. Meski dekat dari rumah teta…

Cendol Legendaris Pasar Bandarjo

Posting Komentar
Cendol Legendaris Assalamualaikum. Halohaaa … bagaimana kabarnya hari ini? Cuaca akhir-akhir ini sedang ekstrem ya, Mak. Kalau siang panas terik, kalau malam dinginnya membekukan badan. Begit…

Buah dari Kemarahan

12 komentar
Komprod Day 17 Siang ini ibu sedang uplek di dapur, menuruti keinginan hati untuk bikin tumis wortel super pedas. Tiba-tiba si Cinta yang dari tadi asyik main di ruang tengah mendadak turun. …

Aksara Cinta Part II

2 komentar
Oleh N. Purwanti Sosok Pemuda Penuh Pesona Sabtu yang kelabu. Sudah setengah jam berlalu, aku terdiam membisu menatap langit-langit dinding kamar. Entah mengapa malam ini tak seperti malam…

Tak Perlu Kode-kodean

15 komentar
Komprod Day 16 Hari ini benar-benar wow, karena baru sembuh dari migren efek menstruasi. Uring-uringan itu sudah pasti, intinya sih ingin dimengerti.

Seri Allah Sayang Padaku : Allah Ciptakan Tubuhku

Posting Komentar
Allah Ciptakan Tubuhku Judul Buku : Seri Allah Sayang Padaku - Allah Ciptakan Tubuhku Penulis : Amalia Kartika Sari Ilustrasi & Desain …

Mengerti Maumu

Posting Komentar
Komprod Day 15 Pagi baru datang menyapa, langit masih gelap gulita, si Ayah sudah bersiap berangkat kerja. Beginilah jika ayah shift pagi, usai subuh harus segera meluncur pergi.

Clear and Clarify

Posting Komentar
Komprod Day 14 Hari ini ayah shift siang. Bukan pas jam siang sih, middle lebih tepatnya. Biasanya kalau masih jam kerja jarang sekali kami berkomunikasi, kecuali kalau benar-benar mendesak. Be…

Aksara Cinta

Posting Komentar
Oleh N. Purwanti www.pixabay.com Ehm … Ibu ini cantik. Bagaimana mungkin hatiku tak akan tertarik. Ah, andaikan bisa aku meminta, bisakah ibu menerima cinta yang kupunya. Glek. Kutelan…

Choose the Right Time

Posting Komentar
Komprod Day 13 Hari ini si Ayah tak seperti biasanya. Dilihat dari ekspresi wajah, seolah ada sesuatu yang sedang mengganjal di hatinya. Begitu bangun tidur siang, langsung kuhujani dengan r…

Why Secretary Kim 2

2 komentar
Why Secretary Kim 2 Judul Buku : Why Secretary Kim 2 Penulis : Jeong Gyeong Yun Penerjemah : Hyacinta Louisa Penerbit Buku Asli : Gahabooks, Korea Penerbit Buku Terjemahan : Haru Media …

Memuji pada Tempatnya

Posting Komentar
Komprod Day 12 Yuhuuu … sudah memasuki tantangan hari keduabelas, berhubung semalam keasyikan bermain, nemenin si Cinta yang lagi manjah sama ibunya, habis jumpalitan bersama si ibu pun ikut te…

Aku ingin Dimengerti

Posting Komentar
Komprod Day 11 Siang begitu terik, panas sang mentari mulai menggigit kulit. Dalam sekejap, rasa gerah masuk melalui sela-sela jari, melewati tangan, bahu, dan menjalar ke seluruh tubuh. Kunya…

Aku Bisa

Posting Komentar
Komprod Day 10 Tantangan komunikasi produktif hari ke-10. Hahaaa … rasanya masih belum percaya sudah sepuluh hari melewati tantangan demi tantangan. Meski tertatih dan masih banyak kekurangan…

Rendah dan Ramah

Posting Komentar
Komprod Day 9 Suatu sore, di dalam kamar mandi, lebih tepatnya sumur, karena kamar mandi utama sudah ada sendiri. Ibu sedang mengisi air ke dalam ember menggunakan selang. Mendadak si ibu tering…

Menyatakan Keinginan

Posting Komentar
Komprod Day 8 Suatu pagi di sebuah rumah sederhana, seorang balita sedang asyik berbincang dengan ibunya. “Ibuk, Kiya to mosok cita-citanya ganti lagi jal.” ucapnya dengan antusias saat kam…

Komunikasi Produktif

Posting Komentar
Komunikasi Produktif Selisih paham seringkali muncul bukan karena isi percakapan, melainkan dari cara penyampaiannya. Oleh karena itu, penting bagi kita untuk belajar cara berkomunikasi pro…

Refleksi Pengalaman

Posting Komentar
Komprod Day 7 Semalam Kiya sama Ibu seru-seruan berdua. Sebenarnya cuma main badminton pakai balon dan tangan sih, tetapi bisa bikin Kiya tertawa terpingkal-pingkal. Nah, di tantangan kom…

Menasihati tanpa Menggurui

Posting Komentar
Komprod Day 6 Hari ini hari keenam menjalani tantangan. Setiap hari selalu ada saja kejadian menggemaskan dari si Kiya yang benar-benar membuat ibu harus belajar dan terus belajar melakukan ko…

Interogasi vs Observasi

4 komentar
Komprod Day 5 Siang hari, setelah pulang sekolah, sudah menjadi kebiasaan teman-teman Kiya main ke rumah. Mereka berlima, lebih seringnya bertiga akan asyik bermain masak-masakan. Kalau sudah b…

KISS

2 komentar
Komprod Day 4 Di hari keempat tantangan komunikasi produktif ini, Ibu sengaja belajar menerapkan KISS. Jangan salah tafsir ya. Hihihiii …. Keep Information Short and Simple (KISS) maksudnya…

Pluk!

10 komentar
Gambar : www.pixabay.com Minggu, 9 Agustus 2018 Aku berdiri di sebuah trotoar taman kota. Kendaraan silih berganti berdatangan, meninggalkan jejak-jejak polusi yang menyesakkan dada. Di tepi…

Mengasah Empati

Posting Komentar
Komprod Day 3 “Ibu, Kiya keluar sebentar ya.” ucap si Cinta. Dari kecil, ia memang sudah terbiasa meminta izin terlebih dahulu sebelum melakukan sesuatu. Bahkan hanya untuk keluar di teras ru…

Memerintah tanpa Emosi

2 komentar
Komprod Day 2 Jumat pagi ini dibuka dengan momen manis dan tak terlupakan. Kiya bangun jauh lebih awal dari biasanya, barangkali masih tersugesti dengan kata 'bisa bangun pagi’ semalam. …

Kekuatan Kata

Posting Komentar
Komprod Day 1 Beberapa hari belakangan, Kiya lagi suka begadang. Pukul 10 malam biasanya ia baru terlelap dalam buaian mimpi di pembaringan. Pas banget kemarin baru dapat materi mengenai komuni…

Aktualisasi Diri

2 komentar
Oleh Nining Purwanti Quote Bunsay Institut Ibu Profesional Entah berawal dari siapa dan darimana, mom war itu selalu ada, dan tersebar di media sosial. Salah satunya mengenai 'Ibu Beke…

Why Secretary Kim

5 komentar
a novel by Jeong Gyeong Yun Novel ini sudah dibuat versi webtoon, dan dramanya. Judul Buku : Why Secretary Kim Penulis : Jeong Gyeong Yun Penerbit Buku Asli : Gahabooks, Korea Pener…

Berdamai dengan Inner Child

Posting Komentar
Quote Bunsay Institu t Ibu Profesional * Tulisan ini saya sarikan dari materi, dan hasil diskusi kelas bunda sayang Institut Ibu Profesional (Bunsay Jateng) batch 4 Suatu ketika di sebuah rum…

What's Wrong with Secretary Kim? : Drama Komedi Sarat Makna

10 komentar
WSK versi drama vs webtoon Drama Korea yang sukses membuat Ibu Kiya ngakak so hard. Seriously! Sebenarnya cerita yang diangkat sangat sederh…